Jenis-Jenis Puisi dan Contohnya (Puisi Lama dan Puisi Baru)

jenis jenis puisi

Pengertian puisi adalah sebuah karya sastra berwujud tulisan yang didalamnya terkandung irama, rima, ritma dan lirik dalam setiap baitnya. Secara umum ada dua jenis jenis puisi yaitu puisi lama dan puisi baru. Tiap jenis puisi pun memiliki definisi dan contoh masing-masing yang berbeda pula. Puisi merupakan karya sastra dengan beberapa ciri-ciri dan unsur tertentu. Umumnya unsur diatas … Baca Selengkapnya Jenis-Jenis Puisi dan Contohnya (Puisi Lama dan Puisi Baru)

Pengertian Prosa Beserta Jenis dan Contoh Prosa (+Penjelasan)

pengertian prosa

Pengertian prosa secara umum adalah bentuk karangan fiksi yang bersifat menerangkan secara panjang lebar mengenai suatu masalah terhadap suatu hal atau peristiwa lain sebagainya. Kata prosa berasal dari bahasa latin yaitu ‘prosa’ yang berarti ‘terus terang’. Jenis tulisan prosa biasanya digunakan untuk mendeskripsikan suatu fakta atau ide. Berdasarkan struktur dan tujuan penulisannya ada 4 bentuk prosa, yakni … Baca Selengkapnya Pengertian Prosa Beserta Jenis dan Contoh Prosa (+Penjelasan)

Pengertian Sastra Menurut Para Ahli dan Secara Umum Lengkap

pengertian sastra menurut para ahli

Pengertian sastra menurut para ahli – Apa itu sastra? Kita mungkin sering mendengar kata sastra, namun tahukah kamu apa itu arti sastra. Pengertian sastra secara umum bisa diartikan sebagai sebuah tulisan yang memiliki seni dan keindahan. Namun faktanya definisi sastra lebih luas dari itu dan mencakup hal-hal lain pula seperti kaidah bahasa dan estetika. Karya sastra bisa … Baca Selengkapnya Pengertian Sastra Menurut Para Ahli dan Secara Umum Lengkap